-->

Tips dan Cara Mencegah Tulang Keropos Secara Alami - Tulang adalah bagian tubuh yang sangat penting khususnya sebagai penopang dan pembentuk tubuh seseorang sehingga tampak seperti orang sebagaimana biasanya. Bagian tubuh yang satu ini jika tidak di Jaga dengan baik maka dapat menyebabkan kerusakan yang biasa disebut Osteoporosis. Penyakit akibat Tulang Keropos sering terjadi pada orang-orang yang tidak menjaga pola hidup yang baik dan ada juga akibat bawaan sejak lahir, namun hal itu kembali pada diri kita bagaimana menjaga kesehatan tubuh kita dengan baik sehingga terhindar dari penyakit.
Tulang Keropos
steoporosis biasa dialami seseorang saat usia manula. Tulang yang lemah akibat osteoporosis bisa mengakibatkan patah tulang dan menyebabkan konsekuensi lainnya.Cara Mencegah Tulang Keropos Secara Alami

Proses penipisan tulang sebelum osteoporosis atau yang disebut dengan osteopenia, bisa terjadi tanpa menunjukkan gejala yang jelas. Berikut ini merupakan beberapa hal yang membuat tulang mengalami penipisan.Cara Mencegah Tulang Keropos Secara Alami

Faktor Penyebab Tulang Keropos

1. Kebiasaan Merokok dan Mengkonsumsi Alkohol
kita tau bahwa Rokok mengandung zat kimia berbahaya terhadap kesehatan tubuh selain dapat menyebabkan kangker, rokok juga dapat mengurangi zat kapur pada tulang yang mengakibatkan tulang keropos. begitupun dengan kebiasaan mengkonsumsi Alkohol. didalam Alkohol terdapat zat yang mampu melarutkan magnesium, kalsium, dan mineral lain dari tulang sehingga tulang rentan dan mengakibatkan mudahnya patah tulang.
2. Kebiasaan Mengkonsumsi kartikosteroid
Kebiasaan mengonsumsi obat kortikosteroid untuk mengobati penyakit autoimun dalam waktu panjang bisa mengganggu kadar hormon dengan cara menghilangkan vitamin D, kalsium, dan nutrisi lain dari tulang.
3. Akibat Tubuh Terlalu Kurus
pada tubuh orang kurus, tulang yang kecil sangat gampang kehilangan kepadatan tulang sehingga yang bertubuh kurus kebanyakan sering terkena Osteoporosis. namun bukan berarti orang yang badannya gemuk tidak bisa terkena Osteoporosis, perlu kita ketahui, pada Usia 20-25 tahun, tulang mulai berhenti membangun, dan pada Usia 30-40 tahun maka akan mulai kehilangan kepadatan tulang. sehingga pada usia tersebut, oranng mulai mengalami tulang keropos tergantung gen pembawanya.

nah itulah tadi sekilas tentang Faktor Penyebab Tulang Keropos, selanjutnya nanti Moga Sehat akan Membahas tentang Cara Mencegah Tulang Keropos Secara Alami. tunggu Postingan selanjutnya. semoga bermanfaat jangan lupa kunjungi blog kami tentang Tips dan Cara Menumbuhkan Kumis dan Jenggot Secara Alami
By